Apa itu Musik Keras

Musik Keras

Musik Keras ada dua macam terbagi Mainstream dan Underground.
1. Mainstream
biasanya orang awam lebih mengenal band beraliran Rock dan Hardrock karena ya memang yang dapat cepat diterima masyarakat genre tersebut, padahal banyak band mainstream yang termasuk musik keras seperti Metallica, Dream Theater, Slipknot, Power Metal, Koil, Burgerkill, dll.

2. Underground
Underground atau musik tanpa label memang tidak banyak orang yang tau, karena band2 yang bermain musik indie tidak mempermasalahkan sebuah label besar maupun tidak, mereka bermusik untuk bersenang2. Genre yang menaungi Underground ada 4 yaitu Metal, Punk, Hardcore, Ska.

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Apa itu Musik Keras"

Post a Comment